Bagaimana Cara Untuk Menentukan Topi Buatan Jasa Konveksi Sesuai Bentuk          

Konveksi – Hingga kini memang banyak sekali jenis topi yang di jual di toko online maupun offline bukan. Misalnya saja seperti topi baseball, topi fedora, dan masih banyak lagi yang lain. Akan tetapi tahukah anda?. Untuk bentuk wajah kita ini memang ternyata ikut mempengaruhi jenis topi yang pantas untuk kita gunakan. Nah, salah satu memilih jenis topi, maka untuk wajah anda ini pun akan terlihat tidak simetri. Sehingga hal ini juga yang membuat akan kurang cocok. Nah, lalu bagaimana caranya untuk anda agar terlihat menarik dengan menggunakan topi. Dan berikut ini adalah cara memilih topi yang benar sesuai dengan bentuk wajah anda. Dengan begitu anda pun tidak akan salah dalam memilih topi.

Konveksi

4 Cara Untuk Menentukan Topi Buatan Konveksi Sesuai Bentuk

Nah, sebagian besar dari anda ini pun mungkin pernah mengalami kesulitan bukan. Terutama pada saat membeli topi bukan. Ada topi yang tampak sangat bagus dan keren pada maneken. Akan tetapi ketika akan digunakan, untuk topi ini pun sama sekali tidak memuaskan. Kemudian, anda pun akan mulai berfikir bahwa semua topi ini pun akan tampak aneh dan konyol di kepala anda. Sehingga di sini anda pun akan menjadi paranoid dengan topi. Akan tetapi sayangnya sekarang ini untuk mengubah pendapat dan mencoba lagi. Yakni dengan memilih topi yang bagus sesuai dengan bentuk wajah. Selain itu penampilan anda ini pun akan makin bergaya dan menonjol. Berikut ini ada beberapa hal yang harus anda perhatikan diantaranya:

  1. Bentuk wajah bulat

Sebagai pemilik dengan wajah bulat memiliki bentuk wajah yang melebar dengan dagu yang membulat.  Maka di sini anda pun jangan menggunakan topi dengan bentuk bulat. Selain itu di sini anda jangan menggunakan topi dengan bentuk bulat. Hal ini pun akan menambah kesan bulat pada wajah anda. Sebaiknya di sini anda bisa menggunakan topi dengan jenis fendora. Untuk topi fendora akan membuat wajah anda ini terlihat tegas dan gagah.

  1. Bentuk wajah diamond

Untuk bentuk wajah diamond ini memiliki dagu yang lancip dan dahi yang sempit. Maka di sini alangkah lebih baik jika anda sebagai pemilik wajah diamond menggunakan topi dengan jenis bucket. Hal ini pun akan membuat dahi anda ini pun lebih terkesan simetris. Selain itu juga mampu menonjolkan dagu anda yang lancip. Maka di sini anda bisa menggunakan topi seniman atau flatcap untuk membuat penampilan anda ini pun terlihat maskulin.

  1. Bentuk wajah persegi panjang

Untuk bentuk wajah memanjang dengan dagu yang berbentuk bulat. Jika anda pemilik wajah yang satu ini, maka ada baiknya jika anda memilih topi dengan pinggiran ataupun datar. Untuk topi ini dengan jenis panama maupun boater ini memang cocok untuk anda.

  1. Bentuk wajah persegi

Untuk anda yang memang memiliki wajah yang persegi. Maka di sini anda pun sebaiknya anda menggunakan topi dengan bentuk bulat atau boaster. Untuk jenis wajah persegi ini memiliki garis rahang yang tegas. Sehingga dengan menggunakan topi ini dengan bentuk bulat. Sudah pasti akan membuat penampilan anda ini pun terlihat simetris.

Nah, itulah 4 tips memilih atau menentukan topi sesuai bentuk wajah. Semoga bermanfaat serta dapat dijadikan ide ketika anda sedang mencari topi.